Penulis | Khulatul Mubarokah |
Edisi | 1 |
ISBN | 9 |
Penerbit | Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa |
Tahun Terbit | 2020 |
Katalog | Buku Cerita dan Komik |
Genre | Fiksi Ilmiah |
Kelompok Pembaca | Umum |
Berawal dari fenomena anak yang memanggil teman lain memakai ciri ciri fisik dengan cemoohan, dari situlah ide buku ini lahir. Anak-anak yang mestinya tertawa bersama saat bermain bisa menjadi kelompok kelompok yang memicu pertengkaran. Ada yang merasa lebih baik daripada yang lain, padahal masih banyak persamaan yang bisa menjadikan mereka saling menyayangi, mendukung, dan menghargai. Dengan demikian, terciptalah toleransi antara rambut lurus dengan rambut keriting. Tidak perlu berselisih, atau merasa paling baik. Sebab, fungsi rambut tetap sama. Semoga cerita dan isi buku ini bisa membangkitkan kesadaran anak bukanlah suatu hal yang memalukan. Yogyakarta, 30 Juli 2020 anak Indonesia tentang betapa perbedaan jenis rambut dan lainnya Semua istimewa, memiliki kesempatan mewujudkan cita-cita yang sama. Perbedaan adalah anugerah dari Yang Maha Esa, bukan aib